Strategi Pemasaran Digital Melalui Instagram pada UMKM Telur Asin "Ulfa"

Afla Zahrotussolikhah, Novi Vahim Varhana, Syifaul Azza Amin, Muhammad Akbar Baihaqi

Abstract


UMKM memiliki peran vital dalam pertumbuhan ekonomi daerah, namun banyak pelaku usaha yang masih mengalami keterbatasan dalam pemanfaatan teknologi, khususnya dalam hal pemasaran digital. UMKM Telur Asin “Ulfa” di Desa Gedangan, Kabupaten Tulungagung, menghadapi kendala dalam sistem pemasaran yang masih tradisional dan kurangnya pemahaman mengenai pemasaran digital. Keterbatasan pemilik dalam penggunaan teknologi menjadi hambatan utama dalam menerapkan strategi pemasaran digital. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan efektivitas pemasaran UMKM tersebut melalui pendekatan pemasaran digital menggunakan media sosial Instagram. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian mencakup wawancara, observasi, dokumentasi, serta Focus Group Discussion (FGD) bersama pemilik usaha. Hasil kegiatan ini mencakup pembuatan logo sebagai bagian dari penguatan identitas merek, serta pelatihan pembuatan dan pengelolaan akun Instagram sebagai media promosi produk. Penerapan pemasaran digital ini diharapkan dapat memperluas jangkauan pasar, meningkatkan daya saing, serta mendorong keberlangsungan usaha Telur Asin “Ulfa” dalam menghadapi kendala pemasaran di era digital yang semakin kompetitif

Keywords


UMKM, Pemasaran Digital, Instagram, Telur Asin

Full Text:

PDF

References


Asikin, Muhamad Zaenal, Muhamad Opan Fadilah, Wahyu Eko Saputro, Oriza Aditia, and Mohamad Maulana Ridzki. “The Influence Of Digital Marketing On Competitive Advantage And Performance of Micro, Small And Medium Enterprises.” International Journal of Social Service and Research 4, no. 03 (2024). https://doi.org/10.46799/ijssr.v4i03.749.

Belanche, Daniel, Isabel Cenjor, and Alfredo Pérez-Rueda. “Instagram Stories versus Facebook Wall: An Advertising Effectiveness Analysis.” Spanish Journal of Marketing - ESIC 23, no. 1 (2019). https://doi.org/10.1108/SJME-09-2018-0042.

Fan, Xiruo. “Social Media Marketing Strategies.” Advances in Economics, Management and Political Sciences 23, no. 1 (2023). https://doi.org/10.54254/2754-1169/23/20230353.

Fitri, Wulidha, and Fortuna Zain Hamid. “Pengaruh Perubahan Logo (Rebranding) Danone Terhadap Ekuitas Merek Aqua.” The 11th Industrial Research Workshop and National Seminar, 2020.

Habibi, Ahmad, and Ulfa Zahratul Husna. “Strategi Digital Marketing Pada Toko Online Shop Dope And Adapt Melalui Live Streaming Di Tiktok Shop” 4, no. April (2024).

Khanom, Musammat Tahmina. “Using Social Media Marketing in the Digital Era: A Necessity or a Choice.” International Journal of Research in Business and Social Science (2147- 4478) 12, no. 3 (2023). https://doi.org/10.20525/ijrbs.v12i3.2507.

Lady, Lady, Shevia Shevia, and Listia Nurjanah. “Optimizing Customer Engagement: Employing Triangulation Methodology to Improve Social Media Content Strategy for MSME.” Journal of Business & Applied Management 17, no. 1 (2024). https://doi.org/10.30813/jbam.v17i1.5252.

Lady, and Ng Thian Way. “Strategi Optimalisasi Digital Marketing Pada UMKM Kinta Laundry” 5, no. 1 (2025): 194–206. https://doi.org/10.35931/ak.v5i1.4728.

Mariam, Dewi, and Raden Johny Hadi Raharjdo. “Sosialisasi Sosial Media Marketing Untuk Meningkatkan Pengetahuan Digital” 5, no. 1 (2025). https://doi.org/10.35931/ak.v5i1.4612.

Nur Ahmas, Ahmad Almaududi, Tris Sutrisno, and Ina Ratnasari. “Upaya Peningkatan Strategi Bersaing Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Melalui Inovasi Desain Kemasan Dan Pemasaran Produk Di Kabupaten Karawang.” SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan 6, no. 1 (2022). https://doi.org/10.31764/jpmb.v6i1.7625.

Rozali, Yuli Asmi. “Penggunaan Analisis Konten Dan Analisis Tematik.” Penggunaan Analisis Konten Dan Analisis Tematik Forum Ilmiah 19 (2022). www.researchgate.net.

Shabrina, Vashty Ghassany. “Pengaruh Revolusi Digital Terhadap Pemasaran Dan Perilaku Konsumen.” Jurnal Pewarta Indonesia 1, no. 2 (2019). https://doi.org/10.25008/jpi.v1i2.16.

Susanti, Fernita, and Rodhiah. “Customer Loyalty to ‘X’ Brand Instagram Accounts Fernita.” International Journal of Academic Research in Accounting Finance and Management Sciences 11, no. 2 (2021). https://doi.org/10.6007/IJARAFMS.

Susanto, Dedi, Risnita, and M. Syahran Jailani. “Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data Dalam Penelitian Ilmiah.” Jurnal QOSIM Jurnal Pendidikan Sosial & Humaniora 1, no. 1 (2023). https://doi.org/10.61104/jq.v1i1.60.




DOI: http://dx.doi.org/10.35931/ak.v6i1.5330

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2026 Afla Zahrotussolikhah, Novi Vahim Varhana, Syifaul Azza Amin, Muhammad Akbar Baihaqi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Al Khidma: Jurnal Pengabdian Masyarakat

index by:

          

 

Publish by:

Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Amuntai

Contact us:

Address: Jl. Rakha Pakapuran, Amuntai Utara
Kabupaten : Hulu Sungai Utara
Kode Pos : 71471
Provinsi : Kalimantan Selatan
Telephone : 085251613000
Email: hafizhihusinsungkar@gmail.com

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License