Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning pada Pelajaran Bahasa Indonesia di Kelas 3 MIS Eksekutif

Muhd. Hayyanul Damanik, Zaidatul Wahdiyah, Chairunnisa Lubis, Tri Juniar Indah Putri

Abstract


Metode pembelajaran adalah salah satu cara guru untuk memberikan pembelajaran yang layak pada penerima pembelajaran atau peserta didik, cara yang jelas dan sistematis merupakan salah satu instrumen bagi guru untuk menyampaikan sesuatu pembelajaran. Penelitian bertujuan untuk dapat mengetahui bagaimana penerapan model pembelajaran yang digunakan guru pada mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 3 Eksekutif Mis Nurul Hadina. Penelitian ini terjadi dikarenakan pentingnya dalam menggunakan atau menentukan model pembelajaran pada pembelajaran sekolah,sehingga tercapainya tujuan akhir pendidikan. Penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning dalam metode penyelesaian masalah pada peserta didik dalam penelitian ini diharapkan untuk meningkatkan hasil pembelajaran pada pelajaran bahasa Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif,Sehingga dalam proses penelitian dapat memudahkan pembaca dalam mengkaji serta menelaah proses yang terjadi dalam penelitian ini.Adapun Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini yaitu menggunakan observasi non-partisipan yang dalam pelaksanaannya, peneliti tidak terlibat dalam kegiatan informan yang diteliti. Setelah penelitian ini dilakukan Dari hasil yang telah diteliti ditemukan fakta bahwa model pembelajaran problem based learning merupakan metode pembelajaran  yang dapat diterapkan di kelas 3 dan dapat meningkatkan hasil pembelajaran siswa.


Keywords


Model Pembelajaran, Pembelajaran Berbasis Masalah, Pelajaran Bahasa Indonesia

Full Text:

PDF

References


Amin, Ahmad Kholiqul, I. Nyoman Degeng Sudana, Punaji Setyosari, dan Ery Tri Djatmika. “The Effectiveness of Mobile Blended Problem Based Learning on Mathematical Problem Solving.” International Journal of Interactive Mobile Technologies (IJIM) 15, no. 01 (12 Januari 2021): 119–41. https://doi.org/10.3991/ijim.v15i01.17437.

Anazifa, R. D., dan D. Djukri. “Project- Based Learning and Problem-Based Learning: Are They Effective to Improve Student’s Thinking Skills?” Jurnal Pendidikan IPA Indonesia 6, no. 2 (17 Oktober 2017): 346–55. https://doi.org/10.15294/jpii.v6i2.11100.

Asmani, Jamal Ma’mur. Buku Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah. Gorontalo: Diva Press, 2011.

Devirita, Fitria, Neviyarni Neviyarni, dan Daharnis Daharnis. “Pengembangan Buku Ajar Berbasis Problem Based Learning Di Sekolah Dasar.” Jurnal Basicedu 5, no. 2 (15 Januari 2021): 469–78. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.680.

Effendi, Refki, Herpratiwi Herpratiwi, dan Sugeng Sutiarso. “Pengembangan LKPD Matematika Berbasis Problem Based Learning di Sekolah Dasar.” Jurnal Basicedu 5, no. 2 (17 Maret 2021): 920–29. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.846.

Fadli, Muhammad Rijal. “Memahami Desain Metode Penelitian Kualitatif.” Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum 21, no. 1 (30 April 2021): 33–54. https://doi.org/10.21831/hum.v21i1.38075.

Fath, Ayatullah Muhammadin Al, dan Aji Heru Muslim. “Penggunaan Media KGW (Karton Gambar Wayang) pada Pembelajaran Tematik Kelas V di SDN Pendem II.” Taman Cendekia: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an 6, no. 1 (8 Juli 2022): 1–13. https://doi.org/10.30738/tc.v6i1.12203.

Kemendikbud. .“.Permendikbud Nomor 81 A 2013. Lampiran Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 tentang Implementasi Kurikulum Pedoman Umum Pembelajaran, 1.,” 2013.

Krissandi, Apri Damai Sagita, B. Widharyanto, dan Rishe Purnama Dewi. Pembelajaran Bahasa Indonesia untuk SD (Pendekatan dan Teknis). Bekasi: Penerbit Media Maxima, 2018. https://repository.usd.ac.id/35928/.

Kusrini, Kusrini, dan Fahran Mustafa. “Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPS Geografi Siswa Kelas VIII Mts Ar-Ridha Paisumbaos Halmahera-Selatan.” Jurnal Geocivic 2, no. 2 (1 Oktober 2019). https://doi.org/10.33387/geocivic.v2i2.1475.

Mawikere, Marde Christian Stenly. “Model-Model Pembelajaran.” EDULEAD: Journal of Christian Education and Leadership 3, no. 1 (7 Juni 2022): 133–39. https://doi.org/10.47530/edulead.v3i1.91.

Permana, Dadi. “Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Tipe Open Ended Terhadap Hasil Belajar Siswa.” Jurnal Edukasi (Ekonomi, Pendidikan dan Akuntansi) 8, no. 2 (2 November 2020): 115. https://doi.org/10.25157/je.v8i2.4310.

Purwati, Ni Kadek Rini, dan Ni Ketut Erawati. “Pengembangan Buku Ajar Metode Numerik Berbasis Pembelajaran Kolaboratif.” Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika 10, no. 1 (5 Februari 2021): 37–48. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v10i1.817.

Rofian, Rofian. “Penerapan Metode Pembelajaran Demostrasi pada Pendidikan Seni Rupa di Sekolah Dasar.” Malih Peddas (Majalah Ilmiah Pendidikan Dasar) 6, no. 2 (2016). https://doi.org/10.26877/malihpeddas.v6i2.1350.

Susiba, Susiba. “Metode Pembelajaran Akidah Akhlak MI/SD.” El-Ibtidaiy:Journal of Primary Education 3, no. 1 (30 April 2020): 55–63. https://doi.org/10.24014/ejpe.v3i1.9004.

Triana, Resta, Asrin Asrin, dan Itsna Oktaviyanti. “Analisis Penerapan Metode Pembelajaran Mind Mapping di SDN 2 Wakul dan SDN Gerintuk.” Jurnal Ilmiah PENDAS: Primary Educational Journal 2, no. 1 (4 Juni 2021): 11–18. https://doi.org/10.29303/pendas.v2i1.96.

Triasningsih, Emy. “Berpikir HOTS Pada Metode Pembelajaran Problem Based Learning IPS.” Jurnal Penelitian dan Pendidikan IPS 13, no. 2 (21 September 2020): 1–6. https://doi.org/10.21067/jppi.v13i2.4743.

Yusita, Ni Ketut Pebry, Ni Wayan Rati, dan Desak Putu Pajarastuti. “Model Problem Based Learning Meningkatkan Hasil Belajar Tematik Muatan Pelajaran Bahasa Indonesia.” Journal for Lesson and Learning Studies 4, no. 2 (19 Juli 2021): 174–82. https://doi.org/10.23887/jlls.v4i2.36995.




DOI: http://dx.doi.org/10.35931/am.v7i3.2469

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Al-Madrasah : Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah

index by:

        

Publish by:

Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Amuntai

Contact us:

Address: Jl. Rakha Pakapuran, Amuntai Utara
Kabupaten : Hulu Sungai Utara
Kode Pos : 71471
Provinsi : Kalimantan Selatan
Telephone : 085251613000
Email: madrasahstiq@gmail.com 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.