Strategi Mnemonic Untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Menghafal Materi Pembelajaran IPA di SD/MI
Abstract
Strategi mnemonic adalah alat bantu atau trik yang digunakan oleh pendidik untuk membantu siwa mengingat kembali materi pelajaran yang telah diajarkan dengan mudah, cepat dan tepat. Strategi mnemonic dapat dilakukan dengan beberapa langkah yaitu; Langkah pertama yang harus dilakukan guru untuk menggunkan strategi ini adalah mempersiapkan materi, Langkah Kedua guru harus mengembangkan hubungan-hubungan dengan materi yang disampaikan sehingga menjadi lebih familiar oleh peserta didik, Langkah ketiga guru harus memperluas gambaran sensorik, dan yang terakhir guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi yang telah diajarkan (recalling). Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi penerapan strategi mnemonic dalam pembelajaran IPA di tingkat SD/MI serta dampaknya terhadap daya ingat siswa. Metode penelitian ini adalah library research. Teknik pengumpulan data penelitian ini dengan mencari informasi yang menjadi kebutuhan penelitian dengan dibantu oleh buku, artikel, jurnal, dan karya ilmiah yang relevan dengan objek kajian penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi strategi mnemonic dengan memanfaatkan kata-kata berirama yang mudah diingat dapat membantu siswa mengingat informasi dengan mudah, menggunakan kata-kata yang berulang-ulang, membuat cerita atau narasi yang terkait dengan konsep IPA, dan menghubungkan informasi dengan pengalaman sehari-hari.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abdurrahman. Metodologi Pembelajaran Berbasis Active Learning. Palembang: Grafika Telindo Press, 2009.
Basuni, Esa Nur Amaliah, Norma Bastian, and Nurwanti Fatnah. “Penerapan Metode Mnemonik Terhadap Kemampuan Menghafal Rumus-Rumus Fisika Pada Materi Tekanan Zat Kelas VIII SMP IT Ar-Rahman.” Jurnal Pendidikan 11, no. 1 (January 17, 2023). https://doi.org/10.36232/pendidikan.v11i1.3040.
Chaplin, James. Kamus Lengkap Psikologi. Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2011.
Checkley, Doug. High School Student’s Perceptions Of Physics. Canada: University Of Lethbridge, 2010.
Djamarah, Syaiful Bahri. Guru & Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif. Jakarta: Rineka Cipta, 2010.
———. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta, 2010.
Eagleton, Maya B., and Elizabeth Dobler. Reading the Web : Strategies for Internet Inquiry. Guilford Press, 2007.
Hickman, Larry A., Stefan Neubert, and Kersten Reich. John Dewey between Pragmatism and Constructivism. Fordham: Fordham University Press, 2020.
Ivey, Gay, and Douglas Fisher. Creating Literacy-Rich Schools for Adolescents. ASCD. ASCD, 2006.
Jetton, Tamara L., and Janice A. Dole. Adolescent Literacy Research and Practice. Guilford Press, 2004.
Joyce, Bruce, and Marsha Weil. Models Of Teaching. Yogyakarta: Pustaka Belajar, 2011.
Pendidikan, Pusat Pengembangan Bahasa Departemen. Kamus Bebas Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 2005.
Riya, Riyawati. “Efektivitas Strategi Permbelajaran Mnemonic Terhadap Motivasi Belajar IPA Terpadu Madrasah Tsanawiyah Negeri 6 Kota Jambi.” EDU-BIO: Jurnal Pendidikan Biologi 2, no. 1 (August 16, 2023). https://doi.org/10.30631/edubio.v2i1.77.
Saleh, Abdul Rachman. Pendidikan Agama Dan Pembangunan Watak Bangsa. Jakarta: Rajawali Pers, 2005.
Santrock, John. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media, 2014.
Sari, Nur Rohmah Nilam, Mochamad Nursalim, and Diana Rahmasari. “Kajian Neoropsikology: Strategi Mnemonic Untuk Meningkatkan Kinerja Memori Dalam Pembelajaran Di Sekolah Dasar.” EDUKASIA: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran 4, no. 2 (December 24, 2023). https://doi.org/10.62775/edukasia.v4i2.675.
Slameto. Belajar Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhimya. Jakarta: Rineka Cipta, 2015.
Sri Astuti Iriyani, Daindo Milla, Yulius Keremeta Lede, and Kholidi. “Perkembangan Literasi Digital Dalam Pendidikan: Sebuah Tinjauan Bibliometrik.” Indo-MathEdu Intellectuals Journal 4, no. 2 (October 27, 2023). https://doi.org/10.54373/imeij.v4i2.349.
Sudjana. Strategi Pembelajaran. Bandung: Falah Production, 2005.
Syah, Muhibbin. Psikologi Belajar. Jakarta: Rajawali Pers, 2017.
Verdianingsih, Eliza. “Strategi Mnemonic Dalam Pembelajaran Matematika.” EDUSCOPE: Jurnal Pendidikan, Pembelajaran, Dan Teknologi 6, no. 1 (September 14, 2020). https://doi.org/10.32764/eduscope.v6i1.879.
Veronika, Evi, Angga Setiawan, and Wahyu Nugroho. “Pengaruh Strategi Mnemonic Rhymes And Song Terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas IV.” Jurnal Pendidikan DEWANTARA: Media Komunikasi, Kreasi Dan Inovasi Ilmiah Pendidikan 8, no. 2 (October 1, 2022). https://doi.org/10.55933/jpd.v8i2.360.
Z, Yulia Rahmawati. “Strategi Mnemonic Dengan Menggunakan Kartu Make A Matchpada Materi Trigonometri.” Menara Ilmu : Jurnal Penelitian Dan Kajian Ilmiah 13, no. 3 (2019).
Zahara, Arjun Idam, and Suwarno Imam Samsul. “Penggunaan Strategi Mnemonik Dalam Mempelajari Kosakata Bahasa Jerman Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Gedangan.” LATERNE 11, no. 02 (August 2, 2022). https://doi.org/10.26740/lat.v11n02.p221-232.
Zed, Mestika. Metode Penellitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2008.
DOI: http://dx.doi.org/10.35931/am.v9i1.3660
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Al-Madrasah : Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah
index by:
Publish by:
Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Amuntai
Contact us:
Address: Jl. Rakha Pakapuran, Amuntai Utara
Kabupaten : Hulu Sungai Utara
Kode Pos : 71471
Provinsi : Kalimantan Selatan
Telephone : 085251613000
Email: madrasahstiq@gmail.com

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.