Interpretasi Makna Wasathiyah Dalam Perspektif Al-Qur’an (Suatu Pendekatan Tematik)

Syamsuddin Muir, Syahril Syahril, Suhaimi Suhaimi

Abstract


Kehadiran berbagai ragam fenomena dan dinamika Islam kekinian telah banyak menghabiskan analisa dari para pemerhati terutama kaum intelektual dalam menguak misteri tentang terorisme, fundamentalisme, dan radikalisme dalam Islam. Tujuan penelitian ini untuk melemahkan otoritas politik dengan jalan jihad. Artinya, gerakan-gerakan keagamaan radikal ini menjadikan jihad sebagai salah satu metode untuk mencapai cita-citanya, yakni tatanan sistem Islam (al-nizām al-Islāmi). Penelitian ini menggunakan metode penelitian library research dengan jenis penelitian studi teks kewahyuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kata ummat diartikan sebagai para penganut atau pengikut suatu agama, apakah itu Islam atau selain Islam. Dan pengertian wasathiyah adalah jalan tengah atau moderat. Dengan demikian, ummat yang wasathiyah diartikan sebagai pengikut agama yang mengambil jalan tengah atau penganut prinsip-prinsip moderat dalam kehidupan sosial. Penelitian ini berkontribusi terhadap isu-isu kemasyarakatan berbasis agama dan upaya untuk menjaga nilai-nilai bangsa serta keutuhan bangsa serta menjadi sebuah kajian yang bisa mencerahkan bagi generasi milenial dalam memahami makna dari kata wasathiyah sehingga sejalan dengan keharmonisan tatananan masyarakat di Indonesia yang majemuk.


Keywords


Interpretasi, Wasathiyah, Al-Qur’an

Full Text:

PDF

References


Agus Maftuh, Negara Tuhan: The Thematic Encyclopedia, (Yogyakarta: Multi Karya Grafika, 2004)

Abu Nizhan, Mutiara Shahih Asbabun Nuzul (Komplikasi Kitab-Kitab Asbab an-Nuzul), (Cet, I; Bandung: PT Grafindo Media Pratama, 2011)

Ali Nurdin, Quranic Societi: Menelusuri Konsep Masyarakat Ideal Dalam al-Qur’an ( Jakarta: Penerbit Erlangga, 2006)

Al-Jazâ’iri, Jâbir, Aisar At-Tafâsîr li Kalâm al-‘Aliy al-Kabîr, (Jeddah: Racem Advertising, 1990), Cet. I

Abd. Rahman bin Nashr as-Sa’di,Tafsir al-Karim ar-Rahman, (Kuwait: Maktabah Tholibul Ilmi, 2000)

Abu al-Fida Ismail Ibnu Katsir, Tafsir Ibnu Katsir (Beirut: Dar al-Kutub al-Ilmiyyah, 1419H), Juz I

Abu Abdillah Muhammad Ibn Umar al-Razi, Tafsir al-Fakhri al-Razi, jld. II, (al-Maktabah Syamilah)

Al-Miraz Muhsin ‘Ali Ushfur, Qamus al-Wajiz li Ma’ani al-Quran al-Karim

Al-Raghib al-Asfahaniy, Mufradat al-Fadz al-Qur’an, (Darel Qalam, Beirut, 2009)

Depag RI. al-Qur’an Dan Terjemahnya. (Semarang: Karya Toha Putra, 2008)

------------, al-Qur’an dan Terjemahnya, (Jakarta: Karya Insan Indonesia, 2002).

------------. Al-Qur’an Terjemahnya, (Jakarta, Mushaf Al-Qur’an)

------------, Al-Hidayah: al-Qur‟an Tafsir Perkata Tajwid Kode Angka, (Banten: Kalim, tt).

------------, Al-Qur‟an dan Tafsirnya, (Jakarta: Depag RI, 2008)

------------,Al-Qur’an dan Tafsirnya, Edisi disempurnakan, (Jakarta: Lentera Abadi, 2010)

-------------,Al-Qur’an dan Terjemahnya; Yayasan Penyelenggara Penerjemah Penafsir al-Qur’an Revisi Terjemah oleh Letnan Janrah Pentashih Mushaf al-Qur’an. (Jakarta: Sygma, 2002)

Hamka Haq, Dialog Pemikiran Islam, (Cet.I; Ujungpandang: Ahkam, 1995)

Ibnu ‘Asyur, Ushûl an-Nizhâm al-Ijtimâî fi al-Islâm, (Tunis: As-Sharikah at-Tûnisiyyah li at-Tauzî‘,1979)

Ibn Asyur, Maqâshid a l-Syari‘ah, (Yordania: Dâr an Nafais, 2001), Cet. II

-------------,at-Tahrir Wa at-Tanwir, (Tunisia: ad-Dar -Tunisiyyah,1984)

Jalal al-Din As-Suyuti, Riwayat Turunnya Ayat-Ayat Suci al-Qur‟an, Terj. H.A. Mustofa, (Semarang: CV Asy Syifa’, 1993)

Musthafa al-Maraghi, Tafsir al-Maraghi, (Semarang, Toha Putra, 1993)

Muhammad bin Ahmad al-Anshori al-Qurthubi, al-Jami’ al -Ahkam al-Qur’an, (Mesir: Dar al-Kutub, tt)

Muhammad Jawad Mughniyah, Tafsir al-Kaasif, (Beirut: Dar al-Ilmi, 1968)

M. Quraish Shihab, Tafsir Al-Misbah Volume 1, (Ciputat: Lentera Hati, 2010)

----------------------,Wawasan al-Qur’an: Tafsir Tematik Atas Pelbagai Persoalan Umat, (Jakarta: PT Mizan Pustaka, 2013)

----------------------, Ensiklopedia Al-Qur’an, Kajian Kosakata, (Cet. I; Lantera Hati: Jakarta, 2007)

----------------------,Wawasan al-Quran: Tafsir Maudhu’i atas Pelbagai Persoalan Umat, Bandung, PT Mizan Pustaka, Cet. 19

Muchlis M. Hanafi, Moderasi Islam, (Ciputat: Diterbitkan Oleh Ikatan Alumni Al-Azhar dan Pusat Studi Al-Qur‟an, 2013)

Muhammad Imarah, Islam Moderat Sebagai Penyelamat Peradaban Dunia, Seminar Masa Depan Islam Indonesia, (Mesir: al-Azhar University, 2006)

Muhammad Ibn Ismail al-Bukhari, Shahih al-Bukhari, Jilid. II

Mustafa al-Maraghi, Tafsir al-Maraghi, Dar al-fikr, Cet. 3

Nashruddin Baidan, Wawasan Baru Ilmu Tafsir, (Cet, I; Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2005)

Teungku Muhammad Hasbi Ash-Shiddieqy, al-Bayan: Tafsir Penjelas al-Qur’an al- Karim, (Semarang: Pustaka Rizki Putra, 2001)

Tim Penyusun Pusat Bahasa, Kamus Besar Bahasa Indonesia, (Jakarta, Pusat Bahasa Departemen Nasional, 2008)

Syauqi Dhoif, al-Mu‟jam al-Wasith, (Mesir: ZIB, 1972)

Wahbah az-Zuhaili, At-Tafsir Al-Wasith, Terj. Muhtadi, (Jakarta: Gema Insani, 201 2)

William Montogomery Waat, Islamic Fundamentalism and Modernity, Terj. Kurnia Sastrapraja dan Badiri Khaeruman, Fundamentalis dan Modernitas Dalam Islam, (Cet.I; Bandung: Pustaka Setia, 2003)

Yusuf Qardhawi, al-Shahwah al-Islamiyah Bain al-Juhud wa al-Tatharuf, Terj. Hawin Murthado, Islam Radikal; Analisis Terhadap Radikalisme dalam Ber-islam (Cet. I; Solo: Era Intermedia, 2004)

Zuhairi Miswari, Al-Qur‟an Kitab Toleransi: Inklusivisme, Pluralisme, dan Multi kulturalisme, (Jakarta: Fitrah, 2007)




DOI: http://dx.doi.org/10.35931/aq.v16i4.1188

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan

Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan

index by:

              

Publish by:

Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Amuntai

Contact us:

Address: Jl. Rakha Pakapuran, Amuntai Utara
Kabupaten : Hulu Sungai Utara
Kode Pos : 71471
Provinsi : Kalimantan Selatan
Telephone : 085251613000
Email: hafizhihusinsungkar@gmail.com

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.