Kebijakan Pemerintah dalam Menjaga Ketersediaan Cadangan Nikel melalui Moratorium Pembangunan Smelter Nikel

Muhammad Usama Hanif, Suherman Suherman

Abstract


Nikel menjadi sumber daya alam yang Indonesia miliki dengan jumlah yang sangat banyak. Sifatnya yang tidak dapat diperbaharui memerlukan pengelolaan sebaik mungkin agar manfaatnya dirasakan maksimal seluruh bangsa Indonesia. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Pertambangan Mineral dan Batubara mewajibkan bagi penambang untuk melakukan pemurnian dalam negeri. Pada Januari 2023 terdapat 111 smelter nikel dan terdapat 97 smelter nikel yang menggunakan bijih nikel saprolite dengan teknologi pirometalurgi. jika bijih nikel dikonsumsi 450 juta ton per tahun maka besar kemungkinan akan kehabisan cadangan dalam waktu dekat. keadaan tersebut menjadi urgensi bagi pemerintah untuk mengeluarkan moratorium smelter nikel. Pemerintah diberikan kewenangan yang diwakili oleh Menteri untuk mengeluarkan kebijakan nasional mengenai tata kelola Minerba dan Pemerintah juga diberikan tanggung jawab untuk menetapkan kebijakan nasional. Moratorium atau pemberhentian ini diberikan kepada smelter dengan teknologi pirometalurgi yang memanfaatkan bijih nikel jenis saprolite karena jumlahnya tidak seimbang dengan cadangannya. Kebijakan moratorium ini dibuat untuk menjaga ketersediaan cadangan nikel dengan mempertimbangkan cadangan yang ada melalui data dari Kementrian ESDM dan merujuk pada Undang-Undang.

Keywords


Kebijakan, Smelter Nikel, Moratorium

Full Text:

PDF

References


Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Pertambangan Mineral dan Batubara

Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Pertambangan Mineral dan Batubara

Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014 Tentang Administrasi Negara

Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 Tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan

Peraturan Pemerintah Nomor 96 Tahun 2021 Tentang Pelaksanaan Kegiatan Usaha Pertambangan Mineral dan Batubara

Peraturan Menteri ESDM Nomor 5 Tahun 2017 Tentang Peningkatan Nilai Tambah Mineral Melalui Kegitan Pengolahan dan Pemurnian Mineral Di Dalam Negeri

Peraturan Menteri ESDM Nomor 11 Tahun 2019 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Energi Sumber Daya Mineral Nomor 25 Tahun 2018 Tentang Pengusahaan Pertambangan Mineral dan Batubara

Anggara, Sahya. "Kebijakan Publik Bandung: CV Pustaka Setia." (2018).

Diantha, I. Made Pasek, and M. S. Sh. Metodologi penelitian hukum normatif dalam justifikasi teori hukum. Prenada Media, 2016.

Hardiyansyah, Hardiyansyah. Kualitas Pelayanan Publik: Konsep, Dimensi, Indikator dan Implementasinya. Gava Media, 2018.

Irwandi Arif. Nikel Indonesia Menuju Transisi Energi, Jakarta, Gramedia Pustaka Utama, (2022).

Kementrian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM), (2020), Booklet Nikel, Pusat data dan Informasi, Sekertariat Jendral.

Kementrian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM), (2022), Data Strategis Sektor Energi dan Sumber Daya Mineral Kementrian ESDM, Pusat data dan Informasi, Sekertariat Jendral,

Marzuki, Mahmud. Penelitian Hukum: Edisi Revisi. Prenada Media, 2017.

Soekanto, Soerjono, and Sri Mamudji. "Penelitian Hukum Normatif: Suatu Tinjauan Singkat, Edisi 1, Cet." Jakarta: PT Raja Grafindo Persada (2001).

Apriansyah, Nizar. "Peran Pemerintahan Dalam Pembentukan Kebijakan Hukum (Role of Government in Legal Policy-Making)." Jurnal Ilmiah Kebijakan Hukum 10.2 (2017): 187-196.

Chaerul, Mochammad, and Revrian Fajhri Andana. "Study Valuasi Smelter Pengolahan Nikel Melalui Pendekatan Analisa Biaya Manfaat (Studi Kasus: Perusahaan Tambang Nikel di Sulawesi Selatan) Valuation of Nickel Smelter Processing with Cost Benefit Analysis Approach (Case Study: Nickel Mining)." Jurnal Teknik Lingkungan 26.1 (2020).

Herdiana, Dian. "Sosialisasi kebijakan publik: Pengertian dan konsep dasar." Jurnal Ilmiah Wawasan Insan Akademik 1.3 (2018): 13-26.

Kartini, Wiati. "Pengaruh pelaksanaan kebijakan tentang puskesmas dan dukungan sarana prasarana terhadap manajemen pelayanan kesehatan untuk meningkatkan produktivitas kerja." Jurnal Publik: Jurnal Ilmiah Bidang Ilmu Administrasi Negara 11.2 (2017): 146-156.

Mutiasari, Mutiasari, Muh Nur Yamin, and Syamsul Alam. "Implementasi Kebijakan Perizinan Dan Pemberitahuan Kegiatan Masyarakat Pada Kepolisian Resort (Polres) Kota Kendari." Publica (Jurnal Administrasi Pembangunan Dan Kebijakan Publik) 7.1 (2016).

Pratama, Juwita Putri, Lita Tyesta ALW, and Sekar Anggun Gading Pinilih. "Eksistensi Kedudukan Peraturan Menteri terhadap Peraturan Daerah dalam Hierarki Peraturan Perundang-Undangan." Jurnal Konstitusi 19.4 (2022): 865-885.

Putri, Rizkyana Zaffrindra, and Lita Tyesta ALW. "Kajian Politik Hukum tentang Perubahan Kewenangan Pemberian Izin Usaha Pertambangan Mineral dan Batubara." Law Reform 11.2 (2015): 199-206.

Radjikan, Radjikan. "Hukum Sebagai Instrumen Kebijakan Publik dalam Izin Usaha Pertambangan Batubara." Jurnal Widya Publika 8.1 (2020): 77-90.

Sidabutar, Victor Tulus Pangapoi. "Kajian pengembangan kendaraan listrik di Indonesia: prospek dan hambatannya." Jurnal Paradigma Ekonomika 15.1 (2020): 21-38.

SUMBER LAINNYA

https://investor.id/business/298208/begini-perbedaan-dan-fungsi-nikel-kadar-tinggi-dan-kadar-rendah, diakses pada 3 Februari 2023 pukul 11.20 WIB.

https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20220421175036-92-787972/lg-hingga-foxconn-siap-investasi-ratusan-triliun-untuk-mobil-listrik, diakses pada 3 Februari 2023, 15.25 WIB.

https://www.bps.go.id/indikator/indikator/view_data/0000/data/508/website_10/1 , 3 Februari 2023 pukul 13.24 WIB.

https://www.cnbcindonesia.com/news/20230228091801-4-417517/Pemerintah-ingin-moratorium-smelter-nikel-ini-buktinyan , diakses pada 3 Februari 2023 pukul 15.40 WIB.

https://youtu.be/IHs2mHbVfvs, diakses pada 5 Februari 2023 pukul 13.30 WIB.




DOI: http://dx.doi.org/10.35931/aq.v17i5.2634

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan

Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan

index by:

              

Publish by:

Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Amuntai

Contact us:

Address: Jl. Rakha Pakapuran, Amuntai Utara
Kabupaten : Hulu Sungai Utara
Kode Pos : 71471
Provinsi : Kalimantan Selatan
Telephone : 085251613000
Email: hafizhihusinsungkar@gmail.com

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.