Pengaruh Kemampuan Kerja, Masa Kerja, dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kabupaten Rokan Hilir

Ari Saputra, Kamarzaman Kamarzaman

Abstract


Pengaruh yang dimiliki oleh karyawan di PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir dengan memiliki kemampuan kerja, masa kerja dan kompensasi kerja merupakan aspek – aspek penting yang akan menjadi fokus perhatian dalam kinerja karyawan di PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir. Sejatinya dalam melaksanakan proses bekerja baik pimpinan perusahaan dan karyawan dan seluruh pendukung unsur – unsur penting dalam di di PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir akan bekerja sama untuk memberikan kemajuan perusahaan. Dengan memperhatikan kemampuan kerja yang dimiliki oleh karyawan maka akan memberikan kemajuan pula kepada perusahaan di PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir. Masa kerja yang ada juga akan memberikan pengaruh penting yang dimana karyawan akan memiliki keberhasilan sesuai dengan masa kerja karyawan yang dapat dijadikan pengalaman bagi karyawan di PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir. Selain itu dengan adanya kompensasi untuk karyawan yang akan memberikan pengaruh kepada karyawan di PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir. Penelitian yang dilakukan menggunakan metode kuantitatif statistik penelitian ini menggunakan data yang di kumpulkan melalui kuesioner sebanyak 119 karyawan. Analisis data pada penelitian ini menggunakan aplikasi SPSS.  PT.Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir  pengaruh dalam kemampuan kerja, masa kerja dan kompensasi kerja untuk karyawan di PT Mustika Agung Sawit Sejahtera 2 Kab Rokan Hilir.


Keywords


Kemampuan Kerja, Masa Kerja, Kompensasi, Kinerja Karyawan

Full Text:

PDF

References


Apriyani, Rina, Megasari Megasari, dan Widwi Handari Adji. “Pengaruh Pelatihan Berbasis Digital Terhadap Kemampuan Kerja Karyawan Di Era 4.0 Studi Kasus Terhadap Karyawan PT. Industri Telekomunikasi Indonesia.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 6 (17 November 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i6.1013.

Azizah, Nur, dan Yossi Hendriati. “Pengaruh Kompensasi Non Finansial, Motivasi Dan Job Description Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. Petrolog Citra Sarana.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 6 (30 November 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i6.1338.

Cakranegara, Pandu Adi, Klemens Mere, Zulfiah Larisu, Jemi Pabisangan Tahirs, dan Teguh Setiawan Wibowo. “Pengaruh Pemberian Motivasi Pimpinan Terhadap Kualitas Kerja Dan Kepuasan Karyawan Suatu Perusahaan: Sebuah Studi Literature.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 5 (7 Oktober 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i4.1081.

Chandra, William, Fajar Rezki Ananda Lubis, dan Renaldy Lies. “Pengaruh Kompensasi, Kreativitas Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Kreativitas Aset Medan.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 3 (22 Juni 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i3.678.

Djalupi, Frinzky Natalia, Suhandra Makkasau, dan Samsul Bachri. “Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi Dan Stress Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan PT. PLN UP3 Palopo.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 3 (1 Juni 2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i4.2221.

Endrekson, Romsa. “Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Anugerah Prima Energi Prabumulih.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 1 (8 Januari 2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i1.1456.

Farizky, Muhammad Tito, dan Novi Fitria Hermiati. “Pengaruh Sistem Reward Dan Punishment Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Produktivitas Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada PT. Baja Karya Utama Bekasi.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 4 (21 Juni 2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i4.2146.

Fitria, Vinny, dan Widwi Handari Adji. “Pengaruh Keterampilan Kerja Dan Pengetahuan Terhadap Kinerja Pegawai Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Bandung.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 5 (21 September 2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i5.1995.

Ghozali, Imam. “Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja, Dan Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Banjar.” Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis 3, no. 1 (12 Maret 2017). https://doi.org/10.35972/jieb.v3i1.59.

Girikallo, Adrianus Surianto, dan Jemi Pabisangan Tahirs. “Analisis Kinerja Karyawan Pada PT. Hadji Kalla Di Makassar.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 5 (18 Oktober 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i4.1102.

Haidi, Lutfan, Eliada Herwiyanti, dan Permata Ulfah. “Pengaruh Jumlah Anggota dan Struktur Modal Koperasi terhadap Jumlah Sisa Hasil Usaha pada Koperasi Pegawai Republik Indonesia di Purwokerto.” Jurnal Manajemen 18, no. 1 (19 Oktober 2021). https://doi.org/10.25170/jm.v18i1.1436.

Hamdani, Ya’kub, dan Tjahjani Prawitowati. “Pengaruh Pengelolaan SDM Sistem Kerja Kinerja Tinggi Terhadap Kinerja Kontekstual Dengan Mediasi Keterikatan Karyawan Milenial Perusahaan Di Jawa Timur.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 4 (13 Juli 2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i5.1681.

Hamsal, Hamsal, Nurman Nurman, dan Abdul Razak. “Pengaruh Motivasi Dan Kompensasi, Terhadap Kinerja Guru PAUD Se- Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 1 (2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i1.1335.

Haryanto, Dinda Pramestia, Budi Rismayadi, dan Wike Pertiwi. “Pengaruh Kompetensi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada UPTD Puskesmas Kotabaru Karawang.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 5 (30 Juli 2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i5.2838.

Lela, Neneng, Syahrul Hidayat, dan Widwi Handari Adji. “Pengaruh Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Kecamatan Banjaran.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 4 (3 September 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i4.810.

Maesyarah, Neneng, Dicky Jhoansyah, dan Resa Nurmala. “Pengaruh Etos Kerja Dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Karyawan PT Sinar Sosro KP Sukabumi.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 4 (23 Agustus 2022): 2088–97. https://doi.org/10.37385/msej.v3i4.642.

Nelson, Alden, dan Wilfi Caroline. “Talent Management and Motivation Affect Employee Performance Mediated by Job Satisfaction in Hospitality Industry in Batam City,” 2023.

Permatasari, Kurnia, Cindy Tiara Putri, Asnaini Asnaini, dan Evan Stiawan. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Tenaga Kerja Pada PTPN VII Seluma.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 4 (10 September 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i4.992.

Saleh, Abdul Rachman, dan Hardi Utomo. “Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Etos Kerja, dan Lingkungan Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Bagian Produksi di PT. Inko Java Semarang.” Among Makarti 11, no. 1 (16 Agustus 2018). https://doi.org/10.52353/ama.v11i1.160.

Sartika, Amwiarni. “Pengaruh Kompetensi, Disiplin Kerja Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah Kota Palu.” Katalogis. Journal:eArticle, Universitas Tadulako, 2015. https://www.neliti.com/id/publications/144150/.

Selina, Amelia, Hardi Mulyono, dan Abd Rasyid Syamsuri. “Kinerja Karyawan PT. Guardian Pharmatama Cabang Medan Berdasarkan Pengalaman Kerja, Human Relation Dan Lingkungan Kerja Internal.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 4, no. 5 (15 Oktober 2023). https://doi.org/10.37385/msej.v4i6.2535.

Sony, Sony, Reza Rafika, dan Jamaludin Jamaludin. “Pengaruh Kompensasi, Semangat Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dinas Pendidikan Kota Binjai.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 3 (13 Juli 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i3.775.

Suryanto, Dasep. “Pengaruh Motivasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Kompensasi Sebagai Variabel Intervening.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 1, no. 2 (22 Juni 2020). https://doi.org/10.37385/msej.v1i2.52.

Susan, Lisa, Thomas Sumarsan Goh, Nur Subiantoro, dan Syawaluddin Syawaluddin. “Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Masa Kerja Terhadap Pengembangan Karir Karyawan Pada PT. Baritama Kendana.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 4 (11 September 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i4.867.

Sutrisno, Sutrisno, Herdiyanti Herdiyanti, Muhammad Asir, Muhammad Yusuf, dan Rian Ardianto. “Dampak Kompensasi, Motivasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di Perusahaan: Review Literature.” Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) 3, no. 6 (10 November 2022). https://doi.org/10.37385/msej.v3i6.1198.

Wijaya, Calvin, Hendra Nazmi, Eddy Susanto, dan Rikky Rikky. “Pengaruh Disiplin Kerja, Kompetensi Kerja, dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Kedaung Medan Industrial.” JURNAL MANAJEMEN 1, no. 2 (19 Agustus 2020).




DOI: http://dx.doi.org/10.35931/aq.v18i1.3266

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Ari Saputra, Kamarzaman Kamarzaman

Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan

index by:

              

Publish by:

Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Amuntai

Contact us:

Address: Jl. Rakha Pakapuran, Amuntai Utara
Kabupaten : Hulu Sungai Utara
Kode Pos : 71471
Provinsi : Kalimantan Selatan
Telephone : 085251613000
Email: hafizhihusinsungkar@gmail.com

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.